Cara membuat link aktif pada komentar blog

DONASI: klik disini
Pada tutorial ini sangat lah mudah, dan cocok sekali untuk para blogger pemula agar mempermudah promosi blog dan mendapat banyak visitor.
Cara membuat link aktif pada komentar blog
Copy kode dibawah ini, lalu ganti sesuai perintah
<a href="https://www.faronesia.com/2019/04/cara-menemukan-sesama-blogger-dalam_9.html">Cara menemukan sesama blogger dalam suatu daerah</a>Catatan:
1. Ubah link yang berwarna merah menjadi link yang kamu inginkan.
2. Ubah keterangan yang berwarna kuning menjadi keterangan dari link tersebut.
Berikut adalah contoh jadinya:
Pernahkah anda bertanya-tanya "siapa blogger selain saya dikota ini?" Jujur saja admin sering berfikiran demikian, ingin sekali rasanya mempunyai sahabat blogger dengan hobi yang sama yaitu ngeblog. Sering pula bingung bagaimana <a href="https://www.faronesia.com/2019/04/cara-menemukan-sesama-blogger-dalam_9.html">cara menemukan sesama blogger dalam suatu daerah</a>, alhasil terkadang admin menemukan cara yang tergolong ribet yaitu bertanya pada forum blog contohnya blogger indonesia tepatnya grup facebook hasilnya ternyata sedikit sekali yang merespon.Bagaimana? Mudah sekali bukan? Jangan lupa share dan komentar di bawah ini.
0 Response to "Cara membuat link aktif pada komentar blog"
Posting Komentar