Cara meletakkan iklan adsense in feed pada barisan popular posts


Nah, bagaimana cara membuatnya? Tidak susah kok mari simak tutorial dibawah ini.
Ikuti langkah-langkah berikut:
- Buka blogger>> pilih tema>> pilih edit HTML
- Lalu cari kode seperti dibawah ini:
<div class='widget-content popular-posts'>
- Dibawah kode <div class='widget-content popular-posts'> terdapat kode seperti ini:
<b:loop values='data:posts' var='post'>
- Selanjutnya tambahkan kode index='x' pada kode <b:loop values='data:posts' var='post'> hingga menjadi seperti ini:
<b:loop index='x' values='data:posts' var='post'>
- Lalu letakkan kode dibawah ini tepat dibawah kode <b:loop index='x' values='data:posts' var='post'>
<b:if cond='data:x==3'>
KODE IKLAN IN FEED LETAKKAN DISINI
</b:if>
Maka akan seperti ini:KODE IKLAN IN FEED LETAKKAN DISINI
</b:if>
<b:loop index='x' values='data:posts' var='post'> <b:if cond='data:x==3'> KODE IKLAN IN FEED LETAKKAN DISINI </b:if>
Keterangan:- Angka 3 pada kode 'data:x==3'> adalah tanda bahwa iklan yang kamu pasang akan terletak pada barisan dibawah popular post ke3 (ubah angka tersebut sesuai selera)
- Sedangkan pada tulisan "KODE IKLAN IN FEED LETAKKAN DISINI" ganti dengan kode iklan adsense in feed.
- Terakhir, simpan template
Itulah tadi cara membuat ataupun cara meletakkan iklan adsense in feed pada kolom popular posts, semoga bermanfaat jangan lupa share.
Masih bingung cara menerapkannya? Jika kamu masih bingung silahkan komen dibawah.
0 Response to "Cara meletakkan iklan adsense in feed pada barisan popular posts"
Posting Komentar